Samsung Tizen Tangerang Developer Code Night
Seminar

Samsung Tizen Tangerang Developer Code Night

Diselenggarakan oleh: Samsung Indonesia
Event Telah Selesai

Deskripsi

2016081210460501b1204115e29e626aebedd732

20160812104614cbb731fe13cbcce2f0b4df291a20160812104621bb6338616e8f13197f6cd1bb3b


Kami akan menyediakan Bis ke Jakarta untuk 25 peserta workshop yang akan berangkat dari Pintu Masuk UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. 

Bis akan berangkat pukul 14:30 tepat menuju Jakarta.


Peserta tidak perlu mendaftar di Halaman Workshop Tizen Jakarta.

201608080846361de8bbfa4697bbd182ac587def

Samsung Tizen Tangerang Developer Code Night adalah rangkaian acara dari Campaign Tizen Developer Challenge di Indonesia.

Pada acara Samsung Tizen Developer Code Night ini, tim dari Samsung Research and Development Institute Indonesia (SRIN) akan memberikan kesempatan konsultasi apabila rekan-rekan developer mengalami kesulitan dalam proses development di platform Tizen. Tim tersebut langsung berdiskusi dengan developer dan dapat memberikan feedback kepada developer. Selain itu tim dari Samsung Research and Development Institute Indonesia (SRIN) akan memberikan beberapa materi berikut :

  • Live porting unity ke tizen
  • Live porting construct ke tizen
  • Live porting construct ke wearable tizen
  • Live porting unity ke Gear VR.


Persyaratan Peserta :


Contact Person :

Jika anda memiliki pertanyaan mengenai event berikut, dapat menghubungi Local Community Officer kami berikut :

  • Nama : Ghiyats Hanif Iskandar
  • Nomor Handphone : 087873112903
  • Email : hanifghiyats[at]gmail[dot]com


Pelaksanaan :

  • Kamis 11 Agustus 2016 Pukul 17:00 - 21:00 di Paragon Gallery Hotel Jakarta, Jl. KH. Wahid Hasyim No 29 Menteng
Keikutsertaan
Pendaftaran Tutup
Bonus Kehadiran
Point
: 100 Pts
Jadwal Pelaksanaan
Mulai
: 11 Aug 2016 14:30
Selesai
: 11 Aug 2016 21:00
Lokasi

Venue Penjemputan: Pintu Masuk UIN Syarif Hidayatullah Jakarta


Venue Acara: Paragon Gallery Hotel Jakarta, Jl. KH. Wahid Hasyim No 29 Menteng

Kota Tangerang