Gagal menampilkan sertifikat
Klik untuk Melihat Ukuran Penuh
Restu Fauzi

ID
N72ZD4099XYW

Diberikan pada
Jul 2, 2020

Berlaku sampai
Jul 2, 2023


Bagikan sertifikat:

Belajar Membuat Aplikasi Android untuk Pemula

Belajar Membuat Aplikasi Android untuk Pemula

Disusun oleh: Google ATP
Level: Pemula

20200630232043afbe9679376065b6d1e1fc0dcde57695.png

Kelas ini ditujukan bagi pemula yang ingin memulai karirnya di bidang Android Developer dengan mengacu pada standar kompetensi internasional milik Google. Di akhir kelas, siswa dapat membuat aplikasi Android yang dapat menampilkan list dan detail data. 

Materi yang dipelajari:

  • Pengenalan Android Studio : Penjelasan tentang bagaimana menginstal Android Studio dan pengenalan dengan komponen-komponen yang sering dipakai di dalamnya. Ini akan memudahkan Anda untuk mengikuti latihan selanjutnya. (7 jam) 
  • Activity : Di sini Anda akan membuat aplikasi pertama Anda. Mulai dari membuat desain dan menuliskan logika dasarnya, sampai penggunaan saveInstanceState untuk menjaga data karena perubahan lifecycle. (5 jam) 
  • Intent : Mendalami macam-macam Intent untuk berpindah antar Activity maupun aplikasi, seperti implicit intent dan explicit intent. (4 jam) 
  • Views dan ViewGroup : Di sini Anda akan mempelajari bagaimana mendesain aplikasi dengan berbagai macam layout, seperti LinearLayout, FrameLayout, RelativeLayout, dan TableLayout. (4 jam) 
  • Style dan Theme : Mempelajari cara mendesain aplikasi lebih cepat dan mudah dengan memanfaatkan Style dan Theme. (2 jam 30 menit) 
  • RecyclerView : Pada materi ini Anda akan belajar komponen yang sering dipakai untuk menampilkan list. Anda juga akan belajar berbagai tipe layout, seperti tipe List, Grid, maupun CardView. (7 jam 30 menit)

Evaluasi pembelajaran: 

  • Submission (proyek akhir) berupa sebuah aplikasi yang dapat menampilkan sebuah daftar konten beserta detailnya dengan tema bebas

Total jam yang dibutuhkan untuk menyelesaikan kelas ini adalah 40 jam.