Factsheet Dicoding

#ceritadicoding : Story of Dicoding

Dicoding secara resmi diluncurkan tanggal 5 Januari 2015 untuk menjembatani developer Indonesia dengan kebutuhan dan permintaan pasar yang semakin kompetitif. Melalui keempat pilar: challenge, event, academy, dan jobsdicoding secara giat bekerja untuk mewujudkan misinya menumbuhkembangkan ekosistem industri IT di Indonesia dengan mengasah talenta terbaik menghasilkan produk teknologi unggul yang mampu bersaing di pasar lokal maupun global.

Apa itu Web Server dan Fungsinya?

Apa itu Web Server dan Fungsinya?

Halo, teman-teman! Perkembangan teknologi saat ini membuat orang sadar akan pentingnya teknologi dan mencoba memahaminya. Salah satu hal yang perlu kamu pelajari adalah teknologi web server. Setiap orang tentu sering menggunakan browser ketika berjelajah di internet. Lantas apa hubungannya web server dengan browser? Singkatnya, browser yang sering kamu pakai bertindak ...

6 Ciri Algoritma Pemrograman

6 Ciri Algoritma Pemrograman

Halo, teman-teman apa kabar? Semoga teman-teman dalam keadaan baik-baik saja ya. Sudah tahukah kamu ciri-ciri algoritma pemrograman? Sudah tahu, namun belum tahu secara komplit? Baik, pada artikel ini kita akan membahas 6 ciri algoritma pemrograman secara detail dan tuntas. Yuk simak! Sebelumnya mari kita flashback apa yang dimaksud dengan algoritma ...

Lewat Aplikasi, Developer Ini Turun Tangan Hadapi Pandemi

Lewat Aplikasi, Developer Ini Turun Tangan Hadapi Pandemi

Lewat Aplikasi, Developer Ini Turun Tangan Hadapi Pandemi   Rekor kasus harian Covid-19 di Indonesia tembus 10.000 per 8 Januari 2021. Sejak mewabah di Indonesia dan dunia, penyakit ini belum juga reda. Lebih dari 24.000 penderita meninggal (2.9 %) dan 122.000 lainnya di Indonesia, tengah berjuang untuk sembuh (Data Satgas Penanganan ...

Apa itu Web Service? Beserta Pengertian dan Contohnya

Apa itu Web Service? Beserta Pengertian dan Contohnya

Apa itu Web Service? Mungkin terdengar asing di telingamu ya. Atau kamu sudah paham, namun hanya sedikit. Melalui artikel ini akan dijelaskan berbagai pengertian tentang pengertian, manfaat, serta contoh arsitektur yang ada pada web service. Konsep web service sendiri diusulkan pertama kali oleh “Hewlett-Packard e-Speak” pada tahun 1999 sebagai penyedia ...

Dicoding Developer Coaching: Android | Belajar Fundamental Aplikasi Android

Dicoding Developer Coaching: Android | Belajar Fundamental Aplikasi Android

Halo kawan-kawan developer, Series Dicoding Developer Coaching: Android yang membahas seputar kendala di kelas “Belajar Fundamental Aplikasi Android” telah berakhir. Android semakin digandrungi. Per Maret 2020 ada lebih dari 2,8 juta aplikasi Android di Google Play Store (data Statista). Di indonesia sendiri pada bulan Maret 2019 sebanyak 93,5% konsumen memilih platform Android ...

Sertifikasi: Cara Membangun Karir di Bidang Cloud

Sertifikasi: Cara Membangun Karir di Bidang Cloud

Sertifikasi: Cara Membangun Karir di Bidang Cloud Boy Suganda Sinaga (23 tahun) adalah seorang Reliability Engineer di DANA ID. Sehari-harinya pekerjaannya erat berkutat dengan infrastruktur cloud. Dua (2) tahun terakhir, lulusan sertifikasi Microsoft AZ-900 ini serius membangun pondasi karir di bidang cloud alias komputasi awan. Kenapa?   “Dunia cloud sangat menjanjikan ...

Pengumuman Pemenang Baparekraf Digital Challenge – Ciptakan Solusi untuk Indonesia yang Lebih Baik

Pengumuman Pemenang Baparekraf Digital Challenge – Ciptakan Solusi untuk Indonesia yang Lebih Baik

Pandemi COVID-19 telah menyebabkan disrupsi di berbagai bidang. 13 juta pekerja di sektor pariwisata terdampak langsung dan ditambah 34 juta pekerja lainnya yang tidak terdampak langsung oleh pandemi. Oleh sebab itu, sektor pariwisata dan UMKM EKRAF harus beradaptasi dan menyiapkan solusi yang selaras dengan Adaptasi Kebiasaan Baru. Salah satunya dengan ...

Belajar Intent dengan Android Studio, Sebuah Jembatan Interaksi Antar Activity

Belajar Intent dengan Android Studio, Sebuah Jembatan Interaksi Antar Activity

Halo, teman-teman! Pada tutorial kali ini kita akan belajar mengenai konsep Intent pada aplikasi Android. Sebelumnya apa kamu pernah belajar konsep tersebut? Atau belum pernah dengar sama sekali? Bagi kamu yang sudah pernah belajar konsep tersebut, maka tidak akan terlalu sulit. Lalu bagi kamu yang belum pernah dengar atau belum ...

Melangkah ke Tahun 2021, Dicoding Setia Kembangkan Talenta Digital Berstandar Global.

Melangkah ke Tahun 2021, Dicoding Setia Kembangkan Talenta Digital Berstandar Global.

Bandung, 5 Januari 2021 – Melangkah ke tahun 2021, Dicoding setia kembangkan talenta digital Indonesia berstandar global. Sejak 2015 Dicoding tumbuh sebagai platform edu-tech terbesar dengan lebih dari 370.000 member dari 515 kota di Indonesia. Lebih lanjut, sebanyak 1,100 anggota dari kalangan perusahaan perintis (startup) juga memanfaatkan program-program Dicoding untuk ...