Factsheet Dicoding

#ceritadicoding : Story of Dicoding

Dicoding secara resmi diluncurkan tanggal 5 Januari 2015 untuk menjembatani developer Indonesia dengan kebutuhan dan permintaan pasar yang semakin kompetitif. Melalui keempat pilar: challenge, event, academy, dan jobsdicoding secara giat bekerja untuk mewujudkan misinya menumbuhkembangkan ekosistem industri IT di Indonesia dengan mengasah talenta terbaik menghasilkan produk teknologi unggul yang mampu bersaing di pasar lokal maupun global.

Cara Validasi Keunggulan Operasional Cloud: Teknik AWS

Cara Validasi Keunggulan Operasional Cloud: Teknik AWS

Dalam membangun sebuah arsitektur, kita harus membangun yang andal, aman, dan optimal. Agar hal itu tercapai, kita memerlukan suatu acuan atau best practice (praktik terbaik) sebagai referensi dan pembanding untuk arsitektur yang kita bangun. Tanpa adanya best practice tersebut, mungkin saat membuat dan menjalankan aplikasi di cloud, kamu akan sering bertanya-tanya, “Apakah yang ...

Selamat untuk Peserta Terpilih Kelas Menengah – Lintasarta Digischool 2021

Selamat untuk Peserta Terpilih Kelas Menengah – Lintasarta Digischool 2021

Menyambut perjalanan 33 tahun Lintasarta, Lintasarta menyelenggarakan program Lintasarta DigiSchool guna mendukung program pemerintah terkait digitalisasi di Indonesia. Lintasarta DigiSchool adalah sebuah kegiatan CSR Lintasarta di pilar Pintar melalui pemberian beasiswa pelatihan coding secara online. Tujuannya adalah untuk mencetak programmer muda yang siap bersaing di dunia ekonomi digital seperti saat ...

Cara Validasi Pengoptimalan Biaya Cloud: Teknik AWS

Cara Validasi Pengoptimalan Biaya Cloud: Teknik AWS

Dalam membangun sebuah arsitektur, kita harus membangun yang andal, aman, dan optimal. Agar hal itu tercapai, kita memerlukan suatu acuan atau best practice (praktik terbaik) sebagai referensi dan pembanding untuk arsitektur yang kita bangun. Tanpa adanya best practice tersebut, mungkin saat membuat dan menjalankan aplikasi di cloud, kamu akan sering bertanya-tanya, “Apakah yang ...

Cara Validasi Keandalan Arsitektur Cloud: Teknik AWS

Cara Validasi Keandalan Arsitektur Cloud: Teknik AWS

Dalam membangun sebuah arsitektur, kita harus membangun yang andal, aman, dan optimal. Agar hal itu tercapai, kita memerlukan suatu acuan atau best practice (praktik terbaik) sebagai referensi dan pembanding untuk arsitektur yang kita bangun. Tanpa adanya best practice tersebut, mungkin saat membuat dan menjalankan aplikasi di cloud, kamu akan sering bertanya-tanya, “Apakah yang ...

Pengumuman Fasilitator Terpilih Program Cloud and Back-End Developer Scholarship

Pengumuman Fasilitator Terpilih Program Cloud and Back-End Developer Scholarship

Tahun 2021, Dicoding bersama AWS mengadakan Program “Cloud and Back-End Developer Scholarship”, program beasiswa untuk seluruh kalangan, khususnya untuk para Guru SMK dan Dosen di Indonesia. Program ini akan menggunakan modul pembelajaran Back-End Developer Learning Path di Dicoding Academy. Informasi lengkap mengenai program ini dapat dilihat di aws.dicoding.com  Hari ini ...

Dasar Komputasi Cloud di AWS untuk Developer Pemula

Dasar Komputasi Cloud di AWS untuk Developer Pemula

Amazon Web Services atau AWS adalah salah satu layanan penyedia komputasi cloud yang telah hadir di seluruh dunia. AWS merupakan platform cloud yang paling komprehensif dan digunakan secara luas. Faktanya, jumlah layanan di AWS mencapai lebih dari ratusan layanan unggulan dengan jutaan pelanggan. Dengan cloud seperti AWS ini, pengguna dari berbagai ...

Selamat Fasilitator Terpilih di Lintasarta DigiSchool 2021

Selamat Fasilitator Terpilih di Lintasarta DigiSchool 2021

Di tahun 2021 ini, Lintasarta juga merangkul developer di Indonesia yang terkena dampak dari pandemi COVID19. Melalui beasiswa di learning path Machine Learning dan Back-End Developer hingga level mahir, dengan harapan lebih banyak developer dengan tenaga kerja diserap dengan skill yang dicari oleh Industri saat ini. Terbuka untuk seluruh warga ...

Inclusive Education for Persons with Disabilities: Bangkit Experience 

Inclusive Education for Persons with Disabilities: Bangkit Experience 

Inclusive Education for Persons with Disabilities: Bangkit Experience  3 out of 10 persons with disabilities in Indonesia never go to school. And only 2 out of 10 persons with disabilities have completed higher education. (Riskesdas Report, Min of Health 2018)  Equal education opportunities are still unfulfilled dreams for Indonesia’s 21 ...