Sabrina, Engineer Lulusan SMK yang Kini Raih Sertifikasi Global dari AWS

Sabrina, Engineer Lulusan SMK yang Kini Raih Sertifikasi Global dari AWS

Cerita Sabrina Zulfa Wahidah, Lulusan Program Beasiswa AWS yang Kini Menjadi AWS Certified Cloud Practitioner “Titik terendah dalam hidup saya adalah saat Bapak wafat tiga bulan sebelum lulus SMK.” Bagi Sabrina Zulfa Wahidah (19), semuanya terasa baik-baik saja saat kedua orang tuanya masih lengkap. Dulu, perempuan yang lahir dan besar ...

Raih Kesempatan Mendapatkan Sertifikasi Global AWS untuk Menjadi Developer Berstandar Global!

Raih Kesempatan Mendapatkan Sertifikasi Global AWS untuk Menjadi Developer Berstandar Global!

Setelah sukses memberikan ratusan ribu pelatihan di bidang Back-End dan DevOps sejak tahun 2021, Amazon Web Services (AWS) kembali mengadakan program beasiswa belajar coding yang dinamakan dengan AWS Back-End Academy. Program beasiswa untuk meningkatkan kompetensi di bidang Back-End development dari Amazon Web Services (AWS). Berbeda dari tahun-tahun sebelumnya, di tahun ...

Sukses Meraih Karier Impian Meskipun Hampir Menyerah di Tengah Jalan

Sukses Meraih Karier Impian Meskipun Hampir Menyerah di Tengah Jalan

Cerita Dava Daviar Saputra, Lulusan AWS DevOps & Back-End Developer Scholarship Program, yang Sukses Meraih Karier Impian Meski Hampir Menyerah di Tengah Jalan Memperbaiki kesalahan dalam hidup bukanlah hal yang memalukan untuk dilakukan. Dava Daviar Saputra (23 tahun) sangat sadar akan hal ini. Meskipun sempat merasa “salah” jurusan kuliah, Dava ...

Belajar dan Berjejaring bagi Talenta Digital itu Penting

Belajar dan Berjejaring bagi Talenta Digital itu Penting

Cerita Dimas Khosyi Triangga, Lulusan AWS DevOps & Back-End Developer Scholarship Program, yang Melihat Pentingnya Belajar dan Berjejaring bagi Talenta Digital Untuk bisa meraih karier sukses dalam bidang teknologi, ada dua hal yang mesti dimiliki oleh seorang talenta digital. Pertama adalah keinginan untuk selalu mempelajari hal baru dan kedua adalah ...

Berusaha Jadi Talenta Digital yang Terus Belajar

Berusaha Jadi Talenta Digital yang Terus Belajar

Cerita Ricky Tanudjaja, Lulusan AWS DevOps and Back-End Developer Scholarship Program yang Senantiasa Berusaha Menjadi Talenta Digital yang Terus Belajar Apa pun posisi profesional yang sudah ditempati oleh seorang talenta digital, pantang bagi mereka untuk berhenti belajar. Itulah yang diyakini oleh Ricky Tanudjaja (28), seorang lulusan AWS DevOps and Back-End ...

Pengumuman Kelas Mahir Batch 3 DevOps and Back-End Developer Scholarship

Pengumuman Kelas Mahir Batch 3 DevOps and Back-End Developer Scholarship

DevOps dan Back-End Developer merupakan dua spesialisasi yang dibutuhkan banyak perusahaan teknologi di Indonesia. Secara job-desk, developer di bidang ini bertanggung jawab untuk menyediakan kebutuhan administrator dan back-end suatu sistem yang tak terlihat oleh pengguna web. Maka dari itu, Amazon Web Services bekerja sama dengan Dicoding mengadakan beasiswa DevOps and ...

Tantangan Mendorong Kemampuan Kita Berkembang

Tantangan Mendorong Kemampuan Kita Berkembang

Cerita Dimas Eka Putra, Lulusan AWS DevOps & Back-End Developer Scholarship Program, yang Melihat Tantangan sebagai Kesempatan untuk Mengembangkan Kemampuan “Jika kamu tidak pernah mencoba dan menghadapi tantangan, kamu tidak akan pernah tahu sejauh mana kamu bisa berkembang.” – Prof. Rhenald Kasali, Ph.D., Praktisi Bisnis Indonesia Saat menghadapi sebuah tantangan, ...

Lulusan Teknik Dirgantara yang Jadi Software Engineer

Lulusan Teknik Dirgantara yang Jadi Software Engineer

Cerita Ahmad Fariz, Lulusan AWS DevOps & Back-End Developer Scholarship Program yang Berlatar Belakang Pendidikan Dirgantara dan Kini Berkarier di sebagai Software Engineer “Kecuali kamu mencoba melakukan sesuatu di luar apa yang telah kamu kuasai, kamu tidak akan pernah tumbuh.” (Ralph Waldo Emerson, Esais Amerika Serikat) Berani keluar dari zona ...