Evaluasi yang Adil dan Ketat – Feedback Edisi Oktober 2024

Evaluasi yang Adil dan Ketat – Feedback Edisi Oktober 2024

Pentingnya memberikan umpan balik yang bersifat konstruktif tidak bisa diremehkan. Dicoding, sebagai perusahaan yang terbuka terhadap masukan, menyediakan berbagai kesempatan bagi siswa untuk memberikan pendapat mereka. Ini bisa dilakukan setelah menyelesaikan kelas (course level feedback), saat mencetak sertifikat, atau di akhir modul dalam setiap kelas (module level feedback). Setiap masukan ...

Sisi Lain Kotlin sebagai Bahasa Pemrograman untuk Android

Sisi Lain Kotlin sebagai Bahasa Pemrograman untuk Android

Saat belajar pengembangan aplikasi Android, kita akan dihadapkan dengan pilihan bahasa pemrograman Java atau Kotlin. Kita mungkin sudah pernah dengar apa itu Java dengan paradigma OOP-nya yang sangat kuat. Lalu, bagaimana dengan Kotlin? Apakah jika kita sudah mengetahui seluk-beluk Java kita masih perlu belajar Kotlin?  Bahasa yang rilis tahun 2010 ...

Tips Design Pattern MVVM pada Pengembangan Aplikasi Android

Tips Design Pattern MVVM pada Pengembangan Aplikasi Android

Melanjutkan pembahasan Design Pattern untuk pembuatan perangkat lunak, artikel ini akan membahas tentang apa saja tips penerapan design pattern MVVM untuk pembuatan aplikasi Android. MVVM merupakan salah satu design pattern yang dapat kita gunakan dalam pengembangan aplikasi Android. Sebelumnya, kita sudah sudah banyak belajar mulai dari apa itu design pattern, ...

MotionLayout: Cara Mudah Kelola Motion dan Animasi Aplikasi

MotionLayout: Cara Mudah Kelola Motion dan Animasi Aplikasi

Ingin aplikasimu luwes  saat dijalankan? Tulisan ini akan sangat membantumu! Hallo kawan-kawan,  gimana nih kabarnya? Semoga kita tetap diberi kesehatan dan tetap produktif! Saya mau curhat dikit boleh ya. Jadi, setelah tulisan Flutter Hummingbird selesai, saya baru menyadari sesuatu ketika coba jalankan kembali proyeknya. Ouch! Saya merasa proyek tersebut terlalu kaku ...

Ingin bikin Web menggunakan Flutter? Yuk kenalan dengan Hummingbird

Ingin bikin Web menggunakan Flutter? Yuk kenalan dengan Hummingbird

Beberapa waktu lalu saya sempat menulis tentang bagaimana cara menerapkan animasi pada aplikasi Flutter yang bisa dibaca di sini. Kali ini, saya ingin berbagi tentang salah satu konsep baru yang dihadirkan Flutter. Sebulan terakhir saya dibuat tertarik dengan salah satu konsep yang dihadirkan oleh Flutter dimana kita bisa menjalankan proyek Flutter menjadi ...