Bangun Karirmu Sebagai Developer Profesional

Jadilah tuan rumah di negeri sendiri dengan belajar langsung dari para inovator dan developer expert


Factsheet Dicoding

#ceritadicoding : Story of Dicoding

Dicoding secara resmi diluncurkan tanggal 5 Januari 2015 untuk menjembatani developer Indonesia dengan kebutuhan dan permintaan pasar yang semakin kompetitif. Melalui keempat pilar: challenge, event, academy, dan jobsdicoding secara giat bekerja untuk mewujudkan misinya menumbuhkembangkan ekosistem industri IT di Indonesia dengan mengasah talenta terbaik menghasilkan produk teknologi unggul yang mampu bersaing di pasar lokal maupun global.

AWS Back-End Academy 2025 Kembali Hadir dengan Tambahan Modul Generative AI

AWS Back-End Academy 2025 Kembali Hadir dengan Tambahan Modul Generative AI

Tahukah kamu? Komdigi memperkirakan penggunaan AI menyumbang sekitar 12% terhadap PDB nasional di tahun 2030 mendatang. Namun, berdasarkan Global AI Index 2024 Indonesia masih berada di posisi 69 dari 83 negara, hal ini menunjukkan bahwa diperlukan adanya inovasi untuk mendukung kemajuan AI di Indonesia. Di tahun 2025, Amazon Web Services (AWS) bersama Dicoding kembali mengadakan program ...

Query: Konsep Sederhana dalam Aktivitas Sehari-hari

Query: Konsep Sederhana dalam Aktivitas Sehari-hari

Dalam dunia digital yang semakin canggih, istilah “query” menjadi semakin akrab, terutama dalam konteks teknologi informasi dan pemrograman. Namun, tahukah kamu bahwa konsep query tidak hanya terbatas pada dunia IT saja? Bahkan, tanpa disadari, kita sering menggunakan prinsip query dalam aktivitas sehari-hari. Artikel ini akan membahas bagaimana ia hadir dalam rutinitas ...

Mengenal On Premise: Pilihan Infrastruktur IT untuk Kontrol Penuh Data

Mengenal On Premise: Pilihan Infrastruktur IT untuk Kontrol Penuh Data

Di era ini, banyak organisasi menghadapi pilihan penting dan sulit dalam menentukan infrastruktur teknologi informasi (IT) yang akan digunakan untuk mendukung operasional bisnis. Salah satu model yang masih digunakan hingga kini adalah sistem on premise. Namun, apa itu on premise sebenarnya, dan bagaimana model ini berbeda dibandingkan pendekatan lain seperti ...

Teknik Algoritma: Divide and Conquer, Greedy, dan Dynamic Programming

Teknik Algoritma: Divide and Conquer, Greedy, dan Dynamic Programming

Sebuah algoritma merupakan inti dari proses pemrograman yang efisien dan efektif. Untuk menyelesaikan berbagai jenis permasalahan dalam pemrograman, kamu perlu memahami teknik desain algoritma yang tepat.  Artikel ini akan membahas tiga teknik algoritma yang banyak digunakan, yakni: Divide and Conquer, Greedy, dan Dynamic Programming. Ketiganya merupakan pendekatan yang mendasar, tetapi ...

Memahami Budaya DevOps: Cepat, Kolaboratif, Otomatis

Memahami Budaya DevOps: Cepat, Kolaboratif, Otomatis

DevOps merupakan salah satu pendekatan paling revolusioner dalam pengembangan perangkat lunak modern. Konsep ini telah mengubah cara tim developer dan operasional dalam bekerja dengan menekankan pentingnya kolaborasi, otomatisasi, serta iterasi yang cepat dan sustain.  Namun sebenarnya apa itu DevOps? Bagaimana budaya dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya dapat mempercepat siklus ...

Mengejar Mimpi di Dunia Informatika Meski Lulus dari Bidang Statistika

Mengejar Mimpi di Dunia Informatika Meski Lulus dari Bidang Statistika

Cerita Lukman Eka Arifandhi, Lulusan Coding Camp powered by DBS Foundation “Bisa berkembang di bidang IT adalah panggilan jiwa saya. Namun, kendala biaya membuat saya harus lanjutkan studi di perguruan tinggi kedinasan yang gratis dan menyediakan uang saku,” kenang Lukman Eka Arifandhi (38). Lahir dan besar di daerah penghasil garam ...

Waterfall Model: Pahami 5 Tahap Dasarnya untuk Sukseskan Proyek IT

Waterfall Model: Pahami 5 Tahap Dasarnya untuk Sukseskan Proyek IT

Memiliki pola pikir yang runut dan terstruktur dalam dunia software engineering merupakan salah satu skill yang penting dimiliki untuk bisa berhasil dalam dunia IT. Sebagai bagian dari kompetensi teknikal, memiliki pemahaman terhadap metode Waterfall menjadi nilai tambah bagi calon software engineer. Dalam dunia rekayasa perangkat lunak, pemilihan metodologi pengembangan sangat ...

Data Scientist Harus Tahu! Ini Dia Algoritma Dasar Machine Learning

Data Scientist Harus Tahu! Ini Dia Algoritma Dasar Machine Learning

Machine learning (pembelajaran mesin) telah menjadi bagian tak terpisahkan dari dunia data science. Bagi kalian yang bercita-cita menjadi seorang data scientist, pemahaman terhadap machine learning adalah suatu keharusan.  Dalam artikel ini, kita akan mengupas konsep dasar machine learning—mulai dari jenis-jenis algoritma yang umum digunakan, hingga contoh penerapannya di dunia nyata. ...

Apa yang Terjadi dengan Dunia Server pada Tahun 2025? Inilah Jawabannya

Apa yang Terjadi dengan Dunia Server pada Tahun 2025? Inilah Jawabannya

Dalam beberapa tahun terakhir, peran server terus berevolusi – dari yang awalnya statis dan terpusat, kini menjadi lebih dinamis, terdistribusi, bahkan otomatis. Pada tahun 2025, evolusi ini akan makin terasa berkat hadirnya berbagai inovasi baru yang bukan hanya meningkatkan performa, tapi juga mengubah cara kamu merancang sistem dan infrastruktur digital. ...

Artificial Intelligence dan Transformasi Gaya Hidup Manusia Modern

Artificial Intelligence dan Transformasi Gaya Hidup Manusia Modern

Artificial intelligence bukan lagi sekadar teori dalam laboratorium atau topik film fiksi ilmiah. Kehadirannya kini telah menyatu dalam aktivitas harian tanpa kita sadari. Banyak developer juga telah menyadari pentingnya peran developer dalam mengadopsi dan mengarahkan perkembangan AI untuk mendorong ekosistem pendidikan serta pelatihan yang mendukung pemahaman AI secara lebih luas ...